Selama setahun belakangan ini, tidak bisa dipungkiri lagi bahwa NVIDIA benarbenar mendominasi pasar kartu grafis dengan berbagai produk andalannya seperti RTX series
Tidak cuma berhenti disitu saja, NVIDIA bakal melanjutkan dominasinya pada RTX 30 series
Setelah menanti, NVIDIA resmi mengumumkan RTX seri 30 pada awal September 2020 kemarin
Seperti biasa, seri yang diumumkan terlebih dahulu adalah RTX 3090, RTX 3080, dan juga RTX 3070
Kebutuhan akan sebuah kartu grafis canggih memang sangat dibutuhkan
Terutama bagi para gamer yang menjadikan PC sebagai perangkat gaming utama
Developer terkini semakin menuntut PC untuk memiliki kartu grafis yang mumpuni untuk menjalankan gamegame yang dirilis, terutama gamegame yang juga akan dirilis untuk konsol nextgen
Berbagai game yang dirilis tahun 2020 ini dan kedepannya semakin banyak yang mendukung teknologi ray tracing
Tentu, kamu tidak bisa menggunakan kartu grafis biasa untuk memanfaatkan teknologi mutakhir tersebut
Sekedar informasi untuk kamu, ray tracing adalah sebuah teknik rendering yang menghasilkan sebuah gambar menggunakan jalur cahaya yang disimulasikan pada suatu gambar dan mensimulasikan efek dari pertemuannya dengan sebuah objek virtual
Teknik tersebut diklaim mampu menghasilkan kualitas grafis yang lebih fantastis dan realistis
Seperti yang sudah kru KotGa sebutkan diatas, NVIDIA telah merilis berbagai jajaran RTX 30 Series mereka
ASUS, sebagai brand terkemuka asal Taiwan juga telah mengumumkan jajaran RTX 30 Series sejak pertama kali diumumkan oleh NVIDIA
Selain seri ROG miliknya, ASUS juga memiliki seri RTX 3080 yang lebih terjangkau dengan fitur yang tidak kalah canggih
Kartu grafis tersebut adalah TUF Gaming GeForce RTX 3080 yang akan Kru KotGa review pada artikel ini
Dalam melakukan benchmark dan pengujian, berikut ini berbagai komponen yang kru KotGa gunakan untuk mengulas kartu grafis TUF Gaming GeForce RTX 3080:
: Sebelum membahas lebih jauh mengenai benchmark dan pengujiannya, yuk kita kenali dulu fiturfitur canggih dari kartu grafis ini
TUF Gaming GeForce RTX 3080 Pilihan Kartu Grafis RTX 3080 Lebih Terjangkau
Baca Juga:
https://akuratbanget.blogspot.com/2022/07/review-outriders.html
https://akuratbanget.blogspot.com/2022/07/review-uncharted-legacy-of-thieves.html
https://akuratbanget.blogspot.com/2022/07/review-asus-tuf-gaming-radeon-rx-6500xt.html
https://kutopup.com/tag
